Konfigurasi Jaringan Nirkabel
Oke, kali ini saya akan memberikan tutorial bagaimana
cara mengkonfigurasi jaringan nirkabel.
- Untuk pertama kalinya siapkan apa saja yang dibutuhkan dalam membuat simulasi seperti di gambar tersebut. Kita hanya membutuhkan 2 buah computer, 1 buah switch, 1 buah accsess point, dan 2 buah laptop.
- Langkah selanjutnya sambungkan computer dengan dengan switch, switch dengan accsess point, dan laptop dengan access point, tapi untuk menyambungkan laptop dengan access point tanpa kabel atau wireless.
- kemudian setting access point, dengan mengklik access point tersebut lalu klik GUI (kalo menggunakan GUI tidak perlu mengetik berbeda dengan menggunakan CLI, kalo menggunakan CLI kita harus mengetik apa saja yang diperlukan ). Jika sudah di setting ip address dan subnet mask sesuai dengan yang diinginkan, lalu klik save setting.
-
- Lalu, setelah semua sudah di setting cek ip addsress computer dan laptop masing-masing. Jika belum mendapatkan klik statis lalu klik dinamis kembali, jika sudah akan muncul seperti ini
-
- Oke, jika sudah seperti ini semuanya maka kalian tinggal masuk command promt.
- Jika sudah kalian hanya perlu meng-ngeping semuanya. Pasti akan replay antara satu computer dengan computer lainnya dan laptop satu dengan laptop lainnya bahkan computer dengan laptop pun bisa.
-
Oke guys itu saja yang dapat saya sampaikan, dari materi inisekian dari saya terima kasih....
terima kasih sangat membantu
BalasHapus